Selamat Datang di Atuh Beach Nusa Penida. Tempat wisata yang sangat menarik dan indah. Kami mengajak wisatawan untuk menikmati keindahan panorama pantai. Cuma ada satu di Nusa Penida, terkenal memiliki bentuk karang yang unik dan menarik.
Atuh Beach masuk ke dalam obyek wisata bagian timur Nusa Penida. kalau mau ke tempat ini, pilih paket East tour Nusa Penida.
Dijamin petualanganmu ke Nusa Penida pasti seru dan menyenangkan. Bersama Nusa Tour Adventure, Tour Nusa Penida kamu pasti penuh pengalaman.
Letak Atuh Beach Nusa Penida
Letak Pantai atuh memang sangat jauh. Bagi kamu yang belum pernah kesana pasti belum mengetahui trek jalan seperti apa. Kami sarankan untuk menggunakan jasa travel agar perjalanan kamu nyaman dan aman.
Atuh Beach terletak di Nusa Penida bagian Timur. Tepatnya di Desa Pejukutan Nusa Penida Bali. Kalau dari Diamond Beach lokasinya sangat dekat dengan berjalan kaki menyusuri bukit. Mengingat letak Pantai Atuh dan Diamond Beach masih dalam satu kawasan.
- Dermaga Sampalan ke Pantai Atuh sekitar 20 km atau 1 jam perjalanan. Sampalan menjadi dermaga yang penting untuk naik turunnya penumpang dari ke Nusa Penida menuju sanur atau Kusamba.
- Bukit Teletubies menuju Pantai atuh sekitar 12 km atau 30 menit lebih. Gunakan sepeda motor atau mobil.
- Rumah Pohon Molenteng atau Tree House yang masih berada di desa Pejungkutan. Untuk menuju Pantai Atuh sekitar 40 menit 12 km lebih.
- Kantor Nusa Tour Adventure ke Pantai Atuh sekitar 30 menit saja.
Keindahan Pantai Atuh
Pantai Atuh sudah terkenal sejak dahulu, meskipun jalan menuju kesana agak kurang bagus dan sangat terjal. Atuh Beach menawarkan bukit karang yang unik dan ada di tengah laut. Bentuk karang ini sangat indah dah hanya ada di Pantai atuh.
Atuh Beach memiliki air yang berwarna biru khas, dengan pasir yang berwarna putih. Untuk menuju bawah pantai, kamu harus berjalan kaki dengan melewati bukit yang terjal. Selama perjalanan kamu akan banyak berjumpa dengan turis asing.
Jika kamu menyukai tempat ini, gunakan sepatu atau sendal standar. Jangan menggunakan alas yang berhak dan gunakan topi serta kacamata untuk menghindari teriknya sinar matahari. Khsusu untuk para wanita jangan lupa gunakan sunblock.
Trip Tour ke Atuh Beach Nusa Penida
Trip ke Pantai atuh tidak memerlukan biaya yang mahal. banyak paket tour yang tersedia kamu bisa memilih salah satunya. Untuk tour Nusa penida 1 hari pilih paket One Day Trip Nusa Penida.
Untuk yang menginap ada pilihan paket tour 1D1N Nusa Penida, 2D1N Nusa Penida dan 3D2N Nusa Penida.
Kamu yang menyukai tour aktifitas , boleh mencoba paket aktifitas tour Nusa Penida. Seperti snorkeling Nusa Penida, memancing Nusa Penida, waterspot Nusa Penida, diving Nusa Penida, dan trekking Nusa Penida.
Tersedia berbagai paket pilihan untuk tour 1 hari. Anda bisa mencobanya, jika kamu tidak ingin menginap di Nusa Penida.
- Paket One Day Trip Nusa Penida Bagian Barat
- One Day Trip East Nusa Penida
- One Day Trip South Nusa Penida
Harga Paket tour ke Pantai Atuh
Untuk menikmati keindahan panorama Pantai Atuh, kamu harus memilih paket tour ke bagian timur Nusa Penida. Dalam 1 hari kamu akan diajak berkeliling menuju Pantai Atuh, Pantai Diamond, Bukit Teletubies, Rumah Pohon dan Raja Lima.
Harga Paket Tour ke Atuh Beach
- IDR. 1.000.000 – 1 Person
- IDR. 750.000 / person – 2 Person
- IDR. 600.000 / person – 3 Person
- IDR. 450.000 / person – 4 Person
- IDR. 400.000 / person – 5 Person
- IDR. 350.000 / person – 6 Person
Fasilitas
- Ticket Fast Boat (Sanur ke Nusa Penida – Nusa Penida ke Sanur
- Mobil & pemandu (English Speaking Driver)
- Tiket masuk dan parkir
- Makan siang di RESTORAN
- Air Mineral
Leave a Reply